Tag: ST Divta Yowana
Denpasar
27 Jan 2025 03:03
DENPASAR, NusaBali.com – Sekaa Teruna (ST) Divta Yowana dari Banjar Sading Sari, Desa Pemecutan Kelod, Denpasar Barat, tengah bersemangat menyelesaikan ogoh-ogoh untuk menyambut Hari Raya Nyepi tahun Caka 1947. Tahun ini, tema yang diusung adalah "Nyandi" dengan menampilkan dua tokoh karakter yang sarat makna filosofi.
Topik Pilihan
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Bencana Melanda Bali
HAMPIR sepanjang Desember tahun lalu hujan lebat mengguyur Bali, sepanjang hari. Banjir di mana-mana, memberi tahu warga: banyak selokan, sungai, mampet karena warga buang sampah sesuka hati ke saluran irigasi.